• Breaking News

    Jumat, 17 Juli 2009

    Meningkatkan Traffict dengan Posting Hot Issue | Belajar SEO

    Meningkatkan Traffict memang sangat banyak sekali caranya mulai dari yang biasa seperti Blogwalking dengan sistem sebar URL yaitu Blogwalking dengan menyebarkan keberbagai Blog dengan harapan ada orang yang datang kesana dan tak sengaja ngeklik URL Blog kita. Ada juga yang menggunakan cara yang lebih efektif dan efisien lagi yaitu dengan Belajar SEO.

    Tentunya semua masih ingat dengan 9 Langkah SEO Dasar atau juga dengan Inspirasi Jaring Laba-Laba yang pernah aku tulis. Nah kali ini kita mencoba menggabungkan kedua teknik itu untuk dengan membuat sebuah postingan yang mampu Meningkatkan Traffict dengan Posting Hot Issue seperti Pengeboman JW Marriot dan Ritz Calson tadi pagi atau MU ke Indonesia disambut dengan BOM. Nah cobalah membuat posting tentang sesuatu yang memang sedang hot yang kira-kira bisa menjaring visitor.

    Seperti yang dicontohkan diatas cobalah dengan membuat posting tentang Pengeboman JW Marriot dan Ritz Calson atau yang berhubungan dengan hal tersebut. Buatlah judul yang kira-kira orang akan mengetik kata tersebut saat mencari berita tentang Pengeboman JW Marriot dan Ritz Calson kemudian buatlah kontent yang berhubungan dengan judul tersebut sehingga orang tidak merasa tertipu mengunjungi Blog Anda.

    Setelah selesai menulis buat cobalah mendaftarkan URL hasil posting tadi ke Ping Service yang list Free Ping Servicenya ada silahkan cari di Website Kuliah Gratis ini. Setelah itu cobalah berkunjung ke beberapa Blog dengan harapan Blog yang kita kunjungi akan datang dan akan membuat posting kita lebih cepat ke index dan naik SERPnya.

    Semoga artikel singkat tentang Pengeboman JW Marriot Meningkatkan Traffict ini bisa menjadi inspirasi bagi Anda sekalian, Salam Kuliah Gratis!

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar